Kenali Lebih Dalam Universitas Alma Ata
Universitas Alma Ata Lahir sebagai buah pikir dan Dzikir para cendikiawan muslim dan ulama yang visioner, tanggap terhadap perkembangan dan berdasarkan informasi terkini mampu menjawab tantangan zaman. Universitas Alma Ata adalah salah satu institusi pendidikan tinggi di Indonesia yang tumbuh dan berkembang dengan cepat.
Rektor Universitas Alma Ata
Prof. Dr.H.Hamam Hadi., MS., Sc.D., Sp.GK